Senin, Januari 19, 2026
Jombang, Briannova.or.id – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Jombang Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Jawa Timur kembali melaksanakan kegiatan perawatan gembok beserta anak kuncinya. Perawatan pada gembok dilakukan dengan memberi pelumas khusus agar bebas dari karat dan tidak bermasalah saat digunakan....
Jombang, Briannova.or.id – Guna menjamin tercapainya tujuan pemasyarakatan dibutuhkan situasi dan kondisi yang aman dan tertib sehingga perlu dilakukan langkah-langkah pencegahan gangguan keamanan dan ketertiban dengan cara melaksanakan tugas dan fungsi keamanan dan ketertiban di seluruh jajaran pemasyarakatan. Pencegahan gangguan...
Jombang, Briannova.or.id – Lapas Kelas IIB Jombang melakukan pengawalan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) yang perlu dirujuk pada Rabu tanggal 22 Mei 2024 pukul 11.00 WIB s.d 12.10 WIB untuk melakukan pemeriksaan lanjutan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Jombang. Kasubsi...
Jombang, Briannova.or.id – Lapas Kelas IIB Jombang lakukan Operasi Penggeledahan Kamar dan Blok Hunian Warga Binaan secara mendadak. Sasaran operasi yakni, Kamar hunian di Blok A. Rabu (22/05/2024) Sebelum pelaksanaan operasi penggeledahan, Ka.KPLP. didampingi Kasubsi Keamanan dan Kasubsi Portatib  memberikan...
Jombang, Briannova.or.id – Salah satu tugas Kepala Regu Pengamanan (Karupam) adalah mengatur seluruh petugas penjagaan dan memastikan keamanan yang menjadi tanggungjawabnya di Lapas Kelas IIB Jombang Kanwil Kemenkumham Jawa Timur. Untuk itu,  Karupam D yang bertugas mengecek kesiapsiagaan anggotanya. Dimulai...
Jombang, Briannova.or.id – Pemeriksaan kelayakan senjata merupakan sarana dan prasarana keamanan dan ketertiban. Selain itu, pemeriksaan kelayakan senjata perlu dilakukan secara rutin di Lembaga Pemasyarakatan. Sementara, pemeriksaan kelayakan senjata Lapas Kelas IIB Jombang telah dilaksanakan oleh tim dari Biro Barang...
Jombang, Briannova.or.id – Lapas Kelas IIB Jombang Kanwil Kemenkumham Jawa Timur sebagai salah satu Unit Pelaksana Teknis (UPT) pemasyarakatan melaksanakan pembinaan tak hanya bagi narapidana laki – laki namun juga bagi narapidana perempuan. Selain itu, Lapas Kelas IIB Jombang juga...
Jombang, Briannova.or.id - Polisi gelar operasi cipta Kondisi Kamtibmas di wilayah Hukum Polres Jombang pada Sabtu (11/4) Kasat Samapta Polres Jombang Iptu Ahmad Aly Efendi, ketika dikonfirmasi menyampaikan, hasil operasi cipta kondisi menemukan ratusan miras dari berbagai merek yang siap...
Jombang, Briannova.or.id – Komandan Jaga, Petugas Piket Bankam, dan Anggota jaga Lapas Kelas IIB Jombang melaksanakan Trolling di blok – blok hunian warga binaan. Sabtu malam (11/5/2024) Trolling sekaligus mengontrol kegiatan warga binaan di malam hari. Dalam kegiatan tersebut Karupam...
Jombang, Briannova.or.id – Petugas Lapas Kelas IIB Jombang kembali laksanakan penggeledahan rutin kamar hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Giat penggeledahan dilaksanakan oleh petugas Staf KPLP dan Staf Kamtib bersama regu jaga yang dipimpin langsung oleh Ka. KPLP dan Kasi Administrasi...

Recent Posts