Minggu, Januari 18, 2026
Jombang, Briannova.or.id – Suasana MTsN 10 Jombang terasa berbeda selama dua hari terakhir. Jika pada Rabu (14/1/2026) halaman madrasah dipenuhi sorak sorai dan ketegangan adu cepat berpikir para siswa, keesokan harinya suasana berubah menjadi khidmat dengan lantunan sholawat yang...
Jombang, Briannova.or.id - Peringatan Hari Amal Bakti (HAB) Kementerian Agama ke-80 Tahun 2025 menjadi momen istimewa bagi MTsN 16 Jombang. Di tengah semarak rangkaian kegiatan yang digelar Kantor Kementerian Agama Kabupaten Jombang, madrasah ini tampil sebagai salah satu bintang...
Jombang, Briannova.or.id - Universitas Darul Ulum (UNDAR) Jombang salah satu tempat pendidikan yang melakukan pembaharuan di berbagai bidang, diantaranya ekonomi, sosial, dan keagamaan. Undar Jombang merupakan perguruan tinggi yang dikelola oleh Lembaga Yayasan Universitas Darul Ulum yang didirikan oleh Dr....
Madiun, Briannova.or.id - SISO (Seleksi Intensifikasi Seni dan Olahraga) Cup ke-42 di SMAN 3 Taruna Angkasa bertujuan untuk mengembangkan minat dan bakat para taruna-taruni dalam bidang seni dan olahraga, serta menciptakan jiwa sportivitas dalam berkompetisi. Acara ini merupakan kegiatan tahunan...
Jombang, Briannova.or.id – Kacabdin Cup 2025 antar SMK Negeri/Swasta se-Kabupaten berjalan dengan sukses dan lancar. Penutupan Kacabdin Cup 2025 ditutup langsung oleh Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Kabupaten Jombang Pinky Hidayati diwakili Kasubag TU Ulil Mu'amar. Diadakannya Kacabdin Cup bertujuan untuk...
Jombang, Briannova.or.id - Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan, MTsN 9 Jombang mengadakan kegiatan P5RA yang diikuti oleh seluruh siswa kelas 7, 8, dan 9, serta guru dengan total peserta sebanyak 785 orang. Kegiatan ini berlangsung di Wisata Religi dan...
Gresik, Briannova.or.id - Literasi dan Edukasi sangat penting untuk meningkatkan kualitas hidup, membuka wawasan, dan mengembangkan potensi diri. Dengan demikian, KKNT Universitas Negeri Surabaya (UNESA) Desa Sukodono, Kecamatan Panceng, Kabupaten Gresik mengadakan Literasi dan Edukasi Taman Desa (LENTERA) ditujukan kepada...
Jombang, Briannova.or.id - Guna tingkatkan pemahaman dan pengalaman nilai-nilai keagamaan di kalangan pelajar terutama di jenjang Sekolah Dasar (SD), Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Jombang gelar Lomba Keagamaan Islam Jenjang SD tahun 2025 pada hari Jumat (26/09/25) Lomba keagamaan Islam...
Mojokerto, Briannova.or.id - Sertifikasi halal adalah pengakuan resmi yang menyatakan produk telah memenuhi standar kehalalan sesuai syariat Islam, dan diterbitkan oleh Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH). Pentingnya sertifikasi produk halal bagi pelaku usaha, dengan itu mahasiswa KKN-T Unesa Desa...
Mojokerto, Briannova.or.id - Guna memberikan pemahaman kepada para pelaku UMKM yang berada di Desa Pacet, Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto, mahasiswa KKN-T Universitas Negeri Surabaya (Unesa) Desa Pacet berikan penyuluhan cara pembuatan dan penggunaan QRIS dan Google Maps yang berlangsung...

Recent Posts